Powered By Blogger

Graduation Day

Inilah bagian akhir yang belum sempat aku posting. Aku dan sahabatku berlima tidak mendapatkan jadwal yang sama untuk merayakan hari yang indah ini, Kiky sudah lebih dahulu berwisuda, aku dan mbak choi baru dapat berwisuda pada 5 Oktober 2013, sedangkan Uchie dan Hanah pada 6 Oktober 2013. wisuda adalah momen sakral yang sangat ditunggu-tunggu, dan saat itulah tanda kita memasuki dunia nyata sesuai dengan mimpi masing-masing. Semoga dikemudian hari persahabatan kita terus berlangsung dan kita mendapatkan mimpi-mimpi masa depan yang kita inginkan, Aamiin.
with mom n dad

with my older bro


with my older sis

  
irma, mbk choi, aku, asri
irma, uchie, hanah, aku, mbk choi

with man teman
with uchie
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar